Sabtu, 16 Februari 2013

pengalaman masa-masa SMP


PENGALAMAN MASA-MASA SMP

Namaku Masita Bilqis Briliana, tiga tahun silam, aku lulus dari SDN Kmpungdalem I Tulungagung dengan danem 27,80 sehingga dengan danem segitu aku diterima di SMPN 2 Tulungagung. Tentu saja aku sangat senang bisa di terima di salah satu SMP favorit di kabupaten tempat tinggalku.


Seperti saat akan menjadi siswa di sekolah pertama lainnya, aku dan teman-teman baruku melaksanakan MOS dan MOG. Ini adalah pengalaman pertamaku mengikutinya, karena memang ketika akan masuk TK dan SD tidak ada kegiatan MOG seperti itu, dengan memakai topi berbalon, memakai kalung bumbu-bumbu dapur, menginap di sekolah dan kegiatan orientasi lainnya. Meski kami lelah kami tetap senang melaksanakan kegiatan-kegiatan itu.
 
A.   KELAS 7 SMP

Di kelas 7 lalu adalah masa-masa SMP yang cukup menyenangkan. Aku masuk di kelas 7H.Aku berkenalan dengan 40 teman baru. Awalnya disaat kami belum saling kenal, kami masih merasa canggung satu sama lain. Tetapi lama-lama kami makin akrab.Teman-teman baru yang saat itu cukup akrab denganku antara lain adalah Oktari, Ayus, Yuyun, Ayu, Mila, Vida, Reni, Sendy, Moniq, Anggin dan yang lainnya. Mereka adalah teman-teman yang baik dan menyenangkan.
Tidak hanya mengenal teman baru saja, aku juga mengenal guru-guru baru.Tidak seperti di SD yang hampir semua mata pelajaran, diajarkan hanya oleh seorang guru, di SMP tiap-tiap mata pelajaran dan pergantian jam pelajaran selalu ada guru berbeda yang masuk ke kelas.

 
A.   KELAS 8 SMP

Di kelas 8 tepatnya kelas 8E ini,aku mengubah penampilanku dari yang sebelumnya aku tidak memakai jilbab ketika sekolah, menjadi memakai jilbab.Dan, di kelas 8 ini juga ada satu hal yang mungkin menjadi the most memorable experience-ku ketika SMP. Suatu hari, tepatnya tanggal 1 Desember 2011 yaitu hari ulang tahunku,teman-temanku memberiku kejutan dengan menyiramkan air ke aku.Saat kejadian “penyiraman air” tersebut, pas ada salah satu guru BK yang melihat.Sehingga dalam keadaan basah kuyup aku di panggil di BK. Begitu pula dengan teman satu kelasku. Di BK, teman-teman satu kelasku dimarahi habis-habisan oleh guru BK. Aku kasihan melihat mereka dimarahi, padahal niat mereka itu sebenarnya baik. Karena aku takut teman-teman memarahiku, maka aku menangis.Mianhae chingu =D


Kelas 8, juga ada kompetisi menghias becak antar kelas. Kami merasa becak kelas kami sudah kami hias dengan indah, tapi entah kenapa, kelas kami tidak memenangkan kompetisi tersebut. 


A.   KELAS 9 SMP
Setelah kelas 7H, 8E, lalu 9H. In the TOP class SMP ini, saking aku dan teman-teman sudah merasa sangat akrab, kami merasa seperti saudara satu sama lain.Beberapa bulan yang lalu, semua siswa kelas 9 SMPN 2 Tulungagung melakukan karya wisatake Bali.Selama di Bali, kami sangat senang. Itu adalah salah satu rekreasi yang seru.Sayangnya, 4 bulan lagi, aku dan teman-teman harus pisah sekolah, karena kami harus meninggalkan SMP untuk melanjutkan SMA. 2 bulan lagi, semua siswa kelas 9 juga akan melaksanakan Ujian Nasional. Oleh karena itu, kami harus belajar giat agar dapat memperoleh danem yang memuaskan sehingga dapat diterima di SMA favorit.
Itulah beberapa kenangan dan pengalamanku ketika SMP. Akan kujadikan semua pengalaman ini sebagai pelajaran yang berharga, agar kedepannya aku menjadi orang yanng lebih baik dari yang sebelumnya.



3 komentar:

  1. http://kreasimasadepan441.blogspot.com/2017/11/liburan-mewah-senilai-harga-rumah-setya.html
    http://kreasimasadepan441.blogspot.com/2017/11/penjualan-saham-inter-kepada-china.html
    http://kreasimasadepan441.blogspot.com/2017/11/kamboja-tolak-mentah-mentah-bantuan.html

    Tunggu Apa Lagi Guyss..
    Let's Join With Us At Dominovip.com ^^
    Untuk info lebih jelas silahkan hubungi CS kami :
    - BBM : D8809B07 / 2B8EC0D2
    - WHATSAPP : +62813-2938-6562
    - LINE : DOMINO1945.COM
    - No Hp : +855-8173-4523

    BalasHapus
  2. Selamat pagi, Ijin Post Yahh
    Tunggu Apalagi Segera Daftar dan Depositkan Segera Di E D E N P O K E R . X Y Z
    - Minimal Deposit 15.000
    - Bonus New Member 10.000
    - Bonus Next Deposit 5%
    - Bonus Rollingan 0,5%
    - Bonus Refferal 10% (Seumur Hidup)
    REAL PLAYER VS PLAYER !!!

    BalasHapus
  3. Play at The Casino Site LuckyClub
    Join LuckyClub and enjoy over 500 of the hottest online slots. Claim your welcome bonuses for new players at Lucky Club Casino today.‎Mobile luckyclub · ‎Mobile · ‎Live Casino · ‎About

    BalasHapus